Friday, February 6, 2015

UNTUK MUDAH TASYKIL

Maulana Ilyas Bagi Ilmu Untuk Mudah Tasykil

Dalam mahfum hadits: Apabila Allah sudah mencintai seseorang, maka Allah akan panggil Jibril untuk mengumumkan, “Hai Jibril Aku sudah mencintai si fulan maka cintailah dia”. Lalu Jibril akan mengumumkan kepada penduduk langit (seluruh malaikat), “Hai para penduduk langit Allah mengatakan bahwa Allah sudah mencintai si fulan maka cintailah dia. Jika penduduk langit sudah mencintai dia, maka penduduk bumi pun akan mencintai dia.”

DAKWAH KEPADA JIN

1) Status Hani Ayah Fathir Di Grup Kargozari Dakwah

Dulu teman ana (Maulana Asrof Banten) pernah dakwah ke Bali. (Kargozari ini justeru ana dapat bukan dari dia tapi dari Pak Solahudin waktu Ijtimak di Cikampek kelmarin). Tiba-tiba ada puluhan orang yang kerasukkan. Semua panik dan Pendita (sami) di sana juga kebingungan kerana banyaknya jumlah orang yang kerasukkan lalu Sang Pendita menyuruh pembantu2nya menghubungi orang-orang Islam yang di masjid (jamaah Maulana Asrof) untuk membantu kerana katanya orang Islam juga punya 'mantra' pengusir roh jahat. 

MUDZAKARAH USAHA DAKWAH

(5 KERISAUAN DA'I):

1. Bagaimana masjid di seluruh alam hidup seperti Masjid Nabawi di zaman Nabi s.a.w.

2. Bagaimana agama berjaya di setiap desa, kota dan seluruh dunia seperti Madinah di zaman Nabi s.a.w.

PERKEMBANGAN JAMAAH DAKWAH DI BENUA EROPAH

Sunday Times London pada tanggal 27 November 2005 menulis artikel tentang Jemaah Tabligh yang akan membuat kompleks masjid yang berukuran gigantic, yang akan dinamakan Markaz London, diatas area tanah seluas 10 hektar disebuah kota bernama Newhamps, yang berjarak kurang lebih 500 yards dari stadion Olympic 2012.

TABLIGH MERUBAHKU

Saya mau karguzari sedikit. Saya mengenal dakwah tabliqh lebih kurang 1 tahun yang lalu, ketika jama'ah lagi bergerak di mesjid mahalah saya. Ketika itu ada jama'ah janggut silaturahmi ke rumah saya, walaupun sebelumnya saya berpandangan agak negatif terhadap jama'ah tapi saya jenis orangg yang tidak mudah membenarkan ucapan orang terhadap dakwah wa tabliqh sebelum saya terlibat langsung di dalamnya untuk membuktikan kebenarannya. 

HUSNUL KHATIMAH DI JALAN ALLAH

Karguzari Jemaah Terengganu & Pelajar UMT – Husnul Khatimah di Jalan Allah (9hb Oktober 2011)

Pesanan Hadraji Maulana Muhammad Inamul Hasan Rahmatullahalaih: 

1. Sibukkan dirimu dalam usaha agama; jika tidak kamu pun akan sibuk tapi bukan dalam agama. 

2. Gunakan waktumu untuk agama; jika tidak waktu pun akan habis tapi bukan untuk agama. 

ASAS-ASAS USAHA DAKWAH

Ustadz Muhammad Qosim At-Timori menukilkan asas-asas usaha dakwah seperti yang terdapat di dalam buku Panduan Khuruj Fi Sabilillah; Jahabersa cetakan pertama 2003.

KARGOZARI DARI JAMAAH PAKISTAN

Dalam usaha Da’wah ini kita harus yakin benar kepada Allah bahwa apabila kita menolong Agama Allah maka Allah akan tolong kita, berikut ini akan saya sampaikan kisah yang mana kisah ini tidak terjadi di jaman para sahabat r.hum tetapi terjadi pada jaman kita saat ini. Hal ini membuktikan apabila kita buat kerja yang sama dengan Rasulullah SAW dan para sahabat r.hum maka pertolongan Allah yang datang kepada Rasulullah SAW dan para sahabat r.hum akan datang juga kepada kita.

INGIN BERHENTI DARI DAKWAH

“Ustad, dulu ana merasa semangat dalam dakwah. Tapi belakangan rasanya semakin hambar. Ukhuwah makin kering. Bahkan ana melihat ternyata ikhwah banyak pula yang aneh-aneh” Begitu keluh kesah seorang madlu kepada murabbinya di suatu malam. Sang murabbi hanya terdiam, mencoba terus menggali semua kecamuk dalam diri madlunya. 

NASIHAT ULAMA BUAT PEKERJA DAKWAH

1) Iman akan meningkat/terbentuk dengan cara dakwah, iman akan matang dengan pengorbanan, iman akan terjaga dengan membuat lingkungan yg kondusif dan iman akan menyebar melalui pergerakan dan hijrah.

2) Dalam urusan dunia hal terpenting adalah bagaimana suatu pekerjaan bisa dikerjakan dan beres tidak peduli siapa yg mengerjakannya akan tetapi dalam usaha agama kamu mesti melakukannya sendiri. Jika orang lain melakukannya itu tidak cukup! Kamu mesti mengerjakannya sendiri!!!