Thursday, February 19, 2015

KISAH SEORANG DOKTER DAN ULAMA

Suatu ketika, seorang dokter berkata kepada saya, “Pertama kali harus ditingkatkan adalah kualitas makanan setiap orang, barulah iman mereka akan hidup kembali.” 

Saya bertanya, “Bagaimana boleh begitu?” Dia menjawab, “Solat diwajibkan pada umur lima belas tahun, sedangkan anak harus diberi makan sejak lahir. Jadi gizi harus diutamakan daripada iman. Ini adalah bukti yang kuat!”

Saya mengatakan padanya, "Wahai Hamba Allah, amalan Rasulullah (saw) adalah segera setelah bayi lahir, sebelum sesuatu di letakkan dalam mulutnya, maka panggilan azan akan diperdengarkan di satu telinga dan iqamah di telinga yang lain. Pertama, pelihara dia dengan agama baru beri dia makanan."

Dia telah diberitahu, bahawa dari hari sejak kamu dilahirkan, kamu harus menyampaikan Allahu Akbar dan Ash hadu allailaha illallah and Ash hadu anna Muhammadar rasululullah di keempat penjuru bumi. Tugas kamu adalah mengajak orang2 kepada Allah. Dia diberitahu tentang hal ini sejak hari pertama (dia dilahirkan). (Maulana Tariq Jamils Bayan)

No comments:

Post a Comment